ILMU
Pagi yang
segar tuk menghirup harumnya ilmu
Semangat 45
selalu menjadi sahabatku
Ku ingat
dikala seperti ini
Ku sangat
membutuhkan kepandaian mu ilmu
Ilmu kaulah
jalan yang menerangi dalam hidupku
Kaulah yang
menghapus kebodohan ku
Ku jadi begini
karna kamu
Ak terasa
sempurna karna memiliki mu
Aku tak bisa
hidup tenang tanpa sesosok mu
Kaulah nafas
jiwaku
Ilmu aku
merindukan mu
Nur
arifin YOGYAKARTA 07-04-2012
Categories: